Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2015

Bangun Pagi adalah Cara Ternikmat Menghargai Hari

Mungkin bagi kita, tidur sehari jeprut dibarengin bangun siang-siang adalah kenikmatan yang tiada tara.Juga mungkin kita akan terasa lebih akrab dengan khayalan, atau mungkin lebih pas disebut mimpi. Ya.. udah jadi keniscayaan kalo kita tidur ya kita harus juga seengganya bikin cerita sendiri di kehidupan yang bukan real   itu. Bahkan akan sedikit lebih beruntung jika selepas dari mimpinya kita tersadar dan diharuskan untuk ritual menyelinap ke kamar mandi untuk mencuci kolor. Yaa..tak perlu dijelaskan apa isi mimpi itu. Jika harus dijelaskan mungkin bisa kena fatwa dari MUI. hehehe Namun, di luar tentang mimpi. Ada sebab yang menciptakannya. Yaaaa yaitu ‘tidur’ dan ‘bangun tidur’. Kerapkali bagi kita bahwa tidur menjadi anugrah tersendiri yang diberi Tuhan. Namun terasa jarang kita mengulas arti nikmat dari bangun tidur. Kita mungkin bisa banyak bertanya kepada para maestro tukang tidur bagaimana cara terbaik mereka menikmati tidur. Biasanya cara bagi kita untuk bisa menghar